Senin, 03 Juni 2013

Honda Verza 150 - Harga dan Spesifikasi

Honda verza 150 ialah motor jagoan baru Honda yang bakal meramaikan persaingan di kelas motor sport. Semakin membuat para konsumen bingung menentukan motor apa yang akan mereka beli karena di pasaran terdapat banyak jenis motor sport dengan keunggulannya masing-masing. Honda verza sendiri memiliki keunggulan pada harganya yang relatif murah akan tetapi menghadirkan fitur yang wah seperti sudah menerapkan sistem injeksi sehingga bisa irit bahan bakar.

Dan yang tak kalah penting adalah apakah motor ini seirit motor produksi honda yang lain? Berdasarkan hasil yang dibukukan pada ajang Fuel Efficiency Contest Honda Verza 150 di Surabaya beberapa waktu lalu tercatat bahwa motor dengan mesin DOHC ini 150 CC berhasil membukukan konsumsi BBM sebesar 162,94 km/liter.

Namun, berdasarkan review salah pengguna yang menuliskannya di sebuah blog didapatkan hasil pengujian sebesar 78,7 km/liter. Hasil bisa berbeda tergantung cara bawa kendaraanya dan apakah terjebak dalam kemacetan atau tidak. Bagaimanapun, hasil tersebut merupakan sebuah hasil yang bisa dibilang cukup fantastis untuk motor sport dengan volume mesin cukup besar, 150 CC.

harga honda verza 150

Honda verza 150 hadir dalam 4 pilihan warna, yaitu :
  • Sporty Red
  • Masculine Black
  • Tough Silver
  • Marine Blue
Spesifikasi Honda verza 150 :
  • : 2.056 x 742 x 1.054 mm
  • : 1.318 mm
  • : 156 mm
  • : 129 kg
  • : Diamond Steel
  • : Teleskopik
  • : Suspensi Ganda
  • : 80/100 - 17 M/C 46P untuk versi CW menggunakan Tubless
  • : 100/90 - 17 M/C 55P  untuk versi CW menggunakan Tubless
  • : Cakram Hidrolik, dengan Piston Ganda
  • : Tromol
  • : 12,2 liter
  • : 4-Langkah, SOHC, Silinder Tunggal
  • : 57,3 x 57,8 mm
  • : 149,2 cm3
  • : 9,5 : 1
  • : 9,72 kW (13,2 PS)/ 8.500 rpm
  • : 12,7 Nm (1,29 kgf.m)/ 6.000 rpm
  • : 1,0 Liter pada Penggantian Periodik
  • : Manual, Multiplate Wet Clutch
  • : 5-Kecepatan
  • : 1 - N - 2 - 3 - 4 - 5
  • : Starter Kaki & Starter Elektrik
  • : 12V - 3,5 Ah
  • : NGK CPR9EA-9
  • : Full Transisterized 
Menurut situs astra-honda.com, untuk harga honda verza 150 versi CW adalah Rp. 17.150.000 sedangkan untuk yg versi SW (jari-jari) adalah Rp. 16.300.000.